logo Kompas.id
UtamaNU: Rawat Budaya, Menjaga...
Iklan

NU: Rawat Budaya, Menjaga Bangsa

Oleh
· 4 menit baca

JAKARTA, KOMPAS — Merawat semangat kebangsaan tak cukup hanya dengan menjaga keutuhan wilayah geografis Indonesia, tetapi perlu diikuti dengan kemampuan merawat kebudayaan yang menjadi karakter bangsa. Hanya lewat kemampuan merawat keberagaman, Indonesia akan tetap utuh dan berkembang di tengah perubahan yang cepat.

”Nahdlatul Ulama sebagai ormas Islam terbesar di Indonesia siap merawat bangsa ini, bukan hanya geografi, melainkan juga karakter kepribadian. Sebab, merawat NKRI, bukan hanya geografi, melainkan juga karakter budayanya,” kata Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj saat memberi tausiyah kebangsaan memperingati Hari Lahir Ke-95 NU, di Tugu Proklamasi, Jakarta, Sabtu (7/4/2018) malam.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000