logo Kompas.id
UtamaDorong Penggunaan Angkutan...
Iklan

Dorong Penggunaan Angkutan Umum

Oleh
NINA SUSILO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9CiE91d6ZJAjo8pBCA1UMHfHF8E=/1024x685/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180415_180024-2371x1587-4.jpg
ARIS SETIAWAN YODI UNTUK KOMPAS

Bagian dalam bus transjabodetabek premium yang tersedia di Mal Alam Sutera saat penerapan kebijakan ganjil-genap di ruas Tol Jakarta-Tangerang Selatan, Minggu (15/4/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Uji coba penerapan kebijakan ganjil-genap di Tol Jagorawi dan Tol Tangerang diharapkan mendorong warga beralih ke angkutan umum. Untuk itu, armada bus transjabodetabek akan terus ditambah.

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Senin (16/4/2018) di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, optimistis dengan uji coba penerapan sistem ganjil-genap di Tol Jagorawi dan Tol Tangerang. Sebab, selama ini, tak ada jalur khusus angkutan umum di jalur itu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000