logo Kompas.id
UtamaPisau Patah Lagi, Pemotongan...
Iklan

Pisau Patah Lagi, Pemotongan Pipa Ketiga Kembali Ditunda

Oleh
Priyombodo/Lukas Adi Prasetya
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AdBwMNCXDKPO4-Tp7R6opOUhlOY=/1024x659/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180421PRI15-4.jpg
KOMPAS/ PRIYOMBODO

Penyelam terjun ke laut untuk melakukan pemotongan pipa minyak milik Pertamina yang putus di perairan Teluk Balikpapan, Kalimantan Timur, Sabtu (21/4/2018). Rencana pengangkatan pipa ketiga gagal dilakukan hingga Sabtu malam karena pisau khusus pemotong baja yang digunakan untuk memotong patah. Pemotongan dan pengangkatan akan dilanjutkan pada Minggu (22/4/2018).

BALIKPAPAN, KOMPAS — Pengangkatan bagian pipa ketiga dari dasar Teluk Balikpapan, Kalimantan Timur, kembali urung dilakukan, Sabtu (21/4/2018) malam. Penyebabnya ialah pisau pemotong pertama tumpul dan pisau kedua patah. Proses pemotongan akan dilanjutkan pada Minggu (22/4).

Pemotongan pipa ketiga atau bagian terakhir dari patahan pipa di dasar teluk ini dimulai Sabtu pukul 09.00 Wita. Sesudah pipa ketiga dipotong, menurut rencana akan diangkat Sabtu sore. Namun, rencana tersebut tidak berjalan mulus.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000