logo Kompas.id
UtamaOptimalkan Hilirisasi Riset
Iklan

Optimalkan Hilirisasi Riset

Oleh
ADHITYA RAMADHAN
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gpMMfIrSxwEhwoZNVtvuHarDEcA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F20150503adh-riset.jpg
KOMPAS/ADHITYA RAMADHAN

Direktur Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi, Muhammad Dimyati saat meluncurkan Ristekdikti-Kalbe Scence Awards (RKSA) 2018 di Jakarta, Kamis (3/5/2018).

JAKARTA, KOMPAS – Salah satu kelemahan penelitian yang dilakukan para peneliti dalam negeri ialah hasil-hasil penelitiannya tidak bisa sampai pada tahap komersialisasi. Hilirisasi perlu terus didorong agar hasil penelitian bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat.

Direktur Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi, Muhammad Dimyati, mengatakan, Indonesia selalu menjadi objek dari kemajuan teknologi negara lain. Masyarakat hampir tergantung pada produk teknologi dari luar negeri. Padahal, Indonesia memiliki banyak peneliti bermutu dengan berbagai latar belakang.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000