logo Kompas.id
UtamaMemacu Adrenalin di Pantai...
Iklan

Memacu Adrenalin di Pantai Selatan

Oleh
Megandika Wicaksono
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HjNfLIUqOrL3Q2c2HYaXhMihiAo=/1024x577/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FJeep-Wisata-Kebumen_65928156.jpg
KOMPAS/MEGANDIKA WICAKSONO

Jeep melintasi gumuk pasir di pantai selatan Kebumen, Jawa Tengah, Sabtu (5/5/2018). Jeep wisata mengantarkan wisatawan menyusuri pantai selatan Kebumen dengan jarak 60 kilometer, dari Pantai Setrojenar hingga Pantai Menganti.

Mesin jeep menderu-deru menyemburkan asap tipis dari knalpot. Ban jenis off road tipe ekstrim dengan guratan karet  tebal dan keras, ibarat mencengkeram pasir pantai meninggalkan jejak mengular, sembari menerbangkan debu.

Melintasi padang rumput dan belukar, serta terowongan pohon, jeep wisata pun menerabas gundukan pasir, atau  gumuk pasir yang dihiasi birunya langit dan luasnya samudera. Tanjakan serta kelokan tajam membuat penumpang jeep menjerit ngeri, tapi juga berdecak kagum.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000