logo Kompas.id
UtamaArab Saudi Menjadi Negara...
Iklan

Arab Saudi Menjadi Negara Pertama yang Dikaji

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/H10YYfYQN_4MdI8Uqx7XVC3f-eQ=/1024x660/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2Fkompas_tark_23157739_58_0.jpeg
Kompas

Pekerja Migran Indonesia memperingati Hari Buruh, Minggu (1/5/2016), di Taman Victoria, Hongkong.

JAKARTA, KOMPAS - Pemerintah sedang mengkaji Arab Saudi sebagai negara pertama tujuan pengiriman pekerja migran Indonesia di kawasan Timur Tengah. Sebelumnya, pemerintah melarang pengiriman pekerja migran ke kawasan tersebut sejak tahun 2015.

Direktur Penyiapan dan Pembekalan Pemberangkatan Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI), Arini Rahyuwati, ketika dikonfirmasi, di Jakarta, Kamis (31/5/2018), mengatakan, pembahasan terkait Arab Saudi sebagai negara tujuan penempatan dilakukan atas permintaan negara tersebut.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000