logo Kompas.id
UtamaAntrean Kendaraan di Gerbang...
Iklan

Antrean Kendaraan di Gerbang Tol Kertasari Mengular hingga 1 Km

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/u0FGllNt8r89dKcpq4otCzPr6V4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2FIMG_20180609_111424_650.jpg
KOMPAS/ADITYA PUTRA PERDANA

Sejumlah kendaraan mengantre di Gerbang Tol (GT) Kertasari, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Sabtu (9/6/2018). GT Kertasari merupakan gerbang terakhir sebelum masuk tol fungsional.

TEGAL, KOMPAS — Tol fungsional dari Brebes hingga Pemalang, Jawa Tengah, mulai dipadati pemudik pada Sabtu (9/6/2018) atau H-6 Lebaran. Antrean kendaraan di Gerbang Tol Kertasari, Kabupaten Tegal, mengular hingga lebih dari 1 kilometer.

Berdasarkan pantauan, pada pukul 10.00 antrean kendaraan terjadi di GT Kertasari. Dari 13 gardu yang tersedia, baru digunakan sembilan gardu. Sejumlah anggota polisi dan TNI membantu pengemudi yang hendak menempelkan kartu pembayaran elektronik.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000