logo Kompas.id
UtamaGunakan Pesawat China, Kim...
Iklan

Gunakan Pesawat China, Kim Jong Un Tiba di Singapura

Oleh
BENNY DWI KOESTANTO (DARI SINGAPURA)
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mwR_090SHlienwi8UwI3kXn4Trs=/1024x878/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2FTrum-Kim-Summit_66449636.jpg
KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA SINGAPURA VIA AP

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un tiba di Bandar Udara Internasional Changi, Singapura, Minggu (10/6/2018), dalam foto yang dirilis Kementerian Komunikasi dan Informatika Singapura. Ia akan menggelar pertemuan puncak dengan Presiden AS Donald Trump, Selasa mendatang.

SINGAPURA, KOMPAS -- Pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un, Minggu (10/6/2018), tiba di Singapura untuk menghadiri pertemuan puncak Amerika Serikat-Korea Utara. Kim dan rombongan mendarat di Bandar Udara Internasional Changi, sekitar pukul 14.30 waktu Singapura, menggunakan pesawat milik maskapai Air China.

Kedatangan Kim adalah peristiwa bersejarah. Ini merupakan kali pertama kunjungan Kim ke Singapura dan wilayah Asia Tenggara. Merujuk informasi yang diperoleh dari Media Center KTT AS-Korea Utara di Singapura, Presiden AS Donald Trump, juga dijadwalkan mendarat di Singapura pada hari ini.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000