logo Kompas.id
UtamaBirahi Manusia, Antara...
Iklan

Birahi Manusia, Antara Permainan dan Kesucian

Oleh
M Zaid Wahyudi
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uFc4gkowmm0Em_WPianaK6rnKlU=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2F20180308ITAc.jpg
KOMPAS/IRMA TAMBUNAN

Aktivis sejumlah komunitas perempuan di Jambi yang tergabung dalam Save Our Sisters menolak segala bentuk kekerasan dan pelecehan seksual pada perempuan. Salah satu isu kampanye digaungkan soal penolakan pelecehan seksual di kampus.

Keberanian penyanyi Via Valen mengungkap pelecehan seksual yang dialaminya di media sosial patut diapresiasi dan didukung. Meski Via  enggan melaporkan kasus itu ke polisi, unggahan gambar tangkapan layar (screenshot) berisi kalimat yang merendahkan dirinya itu mampu mendorong artis lain yang juga pernah mengalami pelecehan seksual bersuara.

Tak mudah bagi korban pelecehan seksual, baik dewasa maupun anak, mengutarakan  apa yang dialaminya. Mereka harus mampu menundukkan rasa malu, bingung, takut, hingga rasa direndahkan yang dialaminya. Mereka juga harus siap menghadapi \'pelecehan\' berikutnya akibat pandangan masyarakat yang seringkali justru menyalahkan korban.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000