logo Kompas.id
UtamaTabrakan Beruntun di Tol...
Iklan

Tabrakan Beruntun di Tol Merak, 11 Orang Luka

Oleh
Irene Sarwindaningrum
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/c9-D2Ox1yylYNTfM8oux5lkeQDA=/1024x701/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F9EB632F3-B462-1488-EFCBC277ACE4AD3C-1.jpg
Kompas

Ilustrasi tabrakan

JAKARTA, KOMPAS – Kecelakaan beruntun yang dipicu kendaraan pecah ban terjadi Kilometer 30 Jalan Tol Tangerang-Merak pada Minggu (17/6) sekitar pukul 01.30 dini hari. Kecelakaan melibatkan bus pembawa rombongan wisata Hiba Utama serta kendaraan pribadi Xenia dan Fortuner.

Kepala satuan Lalulintas Polres Kota Tangerang Komisaris Ari Satmoko mengatakan, awal kecelakaan terjadi karena kendaraan Xenia yang mengalami pecah ban. Bus pembawa rombongan wisata Hiba Utama yang membawa 50 penumpang melaju zig-zag karena sopir berusaha menghindari Xenia yang pecah ban. Bus Hiba Utama terskebut akhirnya terguling.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000