logo Kompas.id
UtamaBelum Semua Pengguna Mobil...
Iklan

Belum Semua Pengguna Mobil Patuh, Sosialisasi Dilanjutkan dengan Peringatan

Oleh
Ayu Pratiwi
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fS4I5946jSH3BErTlYeJ2aWIZUU=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F20180702_ENGLISH-GANJIL-GENAP_A_web.jpg
ANTARA/APRILLIO AKBAR

Suasana kepadatan arus lalu lintas pada hari pertama uji coba perluasan kawasan ganjil-genap di Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Senin (2/7/2018). Perluasan kawasan lalu lintas ganjil-genap di sejumlah ruas jalan di Ibu Kota pada pukul 06.00-21.00 yang saat ini dalam tahap uji coba itu akan diberlakukan mulai 1 Agustus 2018 guna mendukung kelancaran arus lalu lintas pada penyelenggaraan Asian Games 2018.

JAKARTA, KOMPAS — Seminggu setelah perluasan sistem ganjil-genap diuji coba sejak Senin (2/7/2018), belum semua pengguna jalan mematuhi kebijakan pembatasan kendaraan itu. Uji coba yang dimulai dengan tahap sosialisasi akan dilanjutkan dengan tahap peringatan dan pengalihan.

Penegakan hukum berupa penilangan sebesar Rp 500.000 menurut rencana mulai diterapkan pada 1 Agustus 2018. Sosialisasi yang dimulai sejak pekan lalu itu berupa pembagian flyer dan pemasangan spanduk di sejumlah lokasi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000