logo Kompas.id
UtamaEnam Bulan, 14 Orang Bunuh...
Iklan

Enam Bulan, 14 Orang Bunuh Diri di Gunung Kidul

Oleh
Nino Citra Anugrahanto
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/_W8EdFCRl_OPyOvMHHyUQJi507w=/1024x810/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2Fgantung-diri-ilustrasi.jpg
ARSIP KOMPAS

Gantung Diri

WONOSARI, KOMPAS — Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, belum bisa lepas dari problem bunuh diri. Sampai dengan Juni 2018, tercatat sudah 14 orang bunuh diri. Tahun lalu angkanya mencapai 30 orang. Hal utama yang memengaruhi terjadinya tindakan tersebut adalah ketahanan jiwa warga yang lemah.

Berdasarkan data dari Polres Gunung Kidul, ke-14 orang itu mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri. Pada 2017, angka bunuh diri mencapai 30 orang. Pada 2015 dan 2016, masing-masing tercatat 33 orang bunuh diri.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000