logo Kompas.id
UtamaMenengok Ruang Kerja Terbuka...
Iklan

Menengok Ruang Kerja Terbuka Grab di Singapura

Oleh
MADINA NUSRAT
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VYqr-Qtw1_KB5pp_Q4iOV2PUb3Q=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2FIMG-20180712-WA0013.jpg
KOMPAS/MADINA NUSRAT

Ruang kerja terbuka menjadi salah satu cara Grab mendorong para pekerjanya melahirkan ide-ide kreatif. Dengan ruang terbuka, para pekerja satu sama lain dapat berinteraksi dan diskusi seperti dijumpai di kantor pusat Grab di Singapura, Rabu (11/7).

Sebagai tempat memproduksi ide-ide kreatif, ruang kerja tak cukup hanya menjadi tempat bekerja. Dengan menempati 2 lantai di Gedung Marina One, Singapura, Grab menciptakan ruang kerja dengan konsep terbuka yang diyakini mampu menumbuhkan ide-ide kreatif, membangun budaya diskusi, hingga toleransi terhadap keberagaman. Namun tak melupakan ruang privasi bagi karyawannya.

Tepatnya di lantai 22 dan 23 Marina One, gedung perkantoran yang pembangunannya hasil kerja sama Singapura dan Malaysia, ini kantor pusat Grab berada. Kedua lantai ini langsung menghadap kawasan dermaga Marina dengan dilatari pemandangan laut yang membentang luas.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000