logo Kompas.id
UtamaPraktik Demokrasi Elitis...
Iklan

Praktik Demokrasi Elitis Terjadi

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7XkVtpodSJCyMezHKcL6fcrw0nM=/1024x612/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20180805AIC09.jpg
KOMPAS/ALIF ICHWAN

Menata Ruang Pendaftaran - Petugas dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) menata ruang pendaftaran bakal pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden Pemilu Tahun 2019 di Kantor KPU, Jakarta, Minggu (5/8/18). KPU resmi membuka pendaftaran bakal pasangan capres dan cawapres tersebut mulai tanggal 4 - 10 Agustus 2018.

Proses penentuan pasangan capres-cawapres yang akan berkontestasi di Pemilu 2019, cenderung tidak transparan dan elitis. Ini jadi tantangan dalam demokrasi Indonesia,

JAKARTA, KOMPAS - Hingga satu hari menjelang penutupan pendaftaran calon presiden dan wakil presiden periode 2019-2024, komunikasi makin intensif dilakukan di antara elite politik. Namun, belum ada kejelasan tentang pasangan calon yang akan diajukan sebagai pemimpin republik ini.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000