logo Kompas.id
UtamaKenaikan Pajak Jangan Hambat...
Iklan

Kenaikan Pajak Jangan Hambat Produksi

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/s_RX26oW-rPDd8g5_ERoZksI9WA=/1024x613/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20060518RAD3.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Truk kontainer melintasi tumpukan peti kemas di Terminal Peti Kemas Surabaya, Jawa Timur, beberapa waktu lalu. Kenaikan tarif Pajak Penghasilan (PPh) impor menjadi bagian dari upaya pemerintah untuk mengendalikan impor dan mengurangi defisit transaksi berjalan.

JAKARTA, KOMPAS — Keputusan pemerintah menaikkan tarif Pajak Penghasilan atau PPh impor barang konsumsi, barang penolong, dan bahan baku berpotensi menyulitkan pelaku usaha. Sebagian besar kebutuhan bahan baku masih belum dapat dipenuhi dari dalam negeri. Pemerintah diminta berhati-hati mengimplementasikan kebijakan tersebut.

Kenaikan tarif PPh impor menjadi bagian dari upaya pemerintah untuk mengendalikan impor dan mengurangi defisit transaksi berjalan. Tarif PPh impor barang konsumsi, barang penolong, dan bahan baku yang semula 2,5 persen dinaikkan menjadi 7,5 persen.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000