logo Kompas.id
UtamaProtes Tambang Pasir, Warga...
Iklan

Protes Tambang Pasir, Warga Unjuk Rasa di Polda DIY

Oleh
Haris Firdaus
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vU4qbHnS1SP_l6HKcELq9brJZw8=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2FIMG_2223.jpg
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Sejumlah warga Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, menggelar unjuk rasa di Markas Kepolisian Daerah DIY di Kabupaten Sleman, DIY, Kamis (16/8/2018). Warga mengadukan keberadaan tambang pasir di dekat wilayah tempat tinggal mereka yang menimbulkan sejumlah dampak negatif.

SLEMAN, KOMPAS — Sejumlah warga Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, menggelar unjuk rasa di Markas Kepolisian Daerah DIY, Kamis (16/8/2018). Warga mengadukan keberadaan tambang pasir di dekat wilayah tempat tinggal mereka yang menimbulkan sejumlah dampak negatif.

Mereka yang menggelar unjuk rasa itu merupakan warga Dusun Nepi, Desa Brosot, Kecamatan Galur, Kulon Progo. Berdasarkan pantauan Kompas, belasan warga tampak mendatangi Markas Polda DIY di Kabupaten Sleman, DIY, pada Kamis siang.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000