logo Kompas.id
UtamaPembersihan Mandiri Terkendala...
Iklan

Pembersihan Mandiri Terkendala Alat

Oleh
IQBAL BASYARI/ISMAIL ZAKARIA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZOk9q0RCHV_9a2m6NLE-jg7VY2c=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20180822WEN3a.jpg
Kompas

Warga berjalan di atas reruntuhan seusai menjalani shalat Id saat merayakan Idul Adha di Desa Pemenang Barat, Kecamatan Pemenang, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, Rabu (22/8/2018). Pemerintah dengan lembaga swadaya masyarakat, TNI, dan polisi mulai merehabilitasi rumah warga yang rusak.

LOMBOK BARAT, KOMPAS — Warga yang terdampak gempa Lombok membutuhkan alat berupa palu godam dan gerobak untuk merobohkan dan membersihkan puing-puing rumah yang rusak akibat gempa. Keterbatasan alat membuat warga belum bisa membersihkan puing-puing rusak secara mandiri.

Kepala Dusun Batu Butir, Desa Kekait, Kecamatan Gunung Sari, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, Mahdi (43) mengatakan, hingga Rabu (22/8/2018) warga belum memulai pembersihan puing-puing rumah mereka. Tidak memiliki peralatan yang memadai menyulitkan mereka  merobohkan tembok rumah yang rusak.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000