logo Kompas.id
UtamaPemerintah Myanmar Ditekan...
Iklan

Pemerintah Myanmar Ditekan Selesaikan Kasus Kekerasan atas Warga Rohingya

Oleh
Kris Razianto Mada
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ieN_M-zE8TQc8PfsPEm4AqgMkgE=/1024x666/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2FMyanmar-Rakhine_67439701.jpg
AP PHOTO/MIN KYI THEIN

Dalam foto dokumentasi 29 Juni 2018 ini, pengungsi Rohingya berkumpul dekat pagar di area tak berpenghuni di perbatasan Myanmar-Bangladesh, dekat Desa Taungpyolatyar, Rakhine, Myanmar.

Tekanan terhadap Pemerintah Myanmar atas praktik kekerasan terhadap warga etnis Rohingya terus diberikan oleh Gedung Putih. Pemerintah Amerika Serikat kembali menyatakan menuntut pertanggungjawaban dari pihak yang terlibat pembersihan etnis Rohingya di Myanmar. Militer Myanmar diminta menghormati HAM demi kesuksesan demokrasi di negara itu.

Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo menyatakan hal itu melalui media sosial, Sabtu (25/8/2018). ”Setahun lalu, setelah serangan militan, aparat keamanan meresponsnya dengan melancarkan pembersihan etnis Rohingya secara mengerikan di Burma (Myanmar). AS akan terus menuntut pihak yang bertanggung jawab. Militer harus menghormati HAM demi kesuksesan demokrasi di Burma,” tulisnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000