logo Kompas.id
UtamaTinja Bayi Berpeluang Jadi...
Iklan

Tinja Bayi Berpeluang Jadi Sumber Prebiotik Baru

Oleh
M Zaid Wahyudi
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jf1BmOD7LCEpVrm33wvUBerwJE0=/1024x769/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2FBayi.jpg

Semua orang pasti sepakat, tinja atau feses bayi yang tertinggal di popok bekas pasti jorok. Namun siapa sangka, tinja bayi itu berpeluang untuk dijadikan sumber prebiotik baru di masa depan. Prebiotik itu bisa digunakan untuk meningkatkan pertumbuhan bakteri baik di usus.

Dugaan itu diperoleh dari studi yang dilakukan Ravinder Nagpal dari Departemen Ilmu Penyakit Dalam-Kedokteran Molekuler, Sekolah Kedokteran Wake Forest, Winston-Salem, Carolina Utara, Amerika Serikat dan sejumlah rekan yang dipublikasikan di jurnal Scientific Reports, Kamis (23/8/2018). Para peneliti menginvestigasi  potensi tinja bayi menjadi sumber mikroba yang berkontribusi pada kesehatan sistem pencernaan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000