logo Kompas.id
UtamaStatus Siaga Darurat...
Iklan

Status Siaga Darurat Kalimantan Tengah Diperpanjang

Oleh
Yuni Ikawati
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rUfw7116TiOuuIRRizesE1SFr4I=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2FDSC03645.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Tim Manggala Agni dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memadamkan api dari kebakaran hutan dan lahan di Petuk Katimpun, Palangkaraya, Kalimantan Tengah pada Minggu (19/8/2018).

JAKARTA, KOMPAS— Sebaran titik panas di Kalimantan Tengah meningkat di tengah musim kemarau. Untuk itu, Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah serta Satuan Tugas Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan memperpanjang status Siaga Darurat hingga tiga bulan ke depan.

Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Raffles B Panjaitan mengatakan, status Siaga Darurat yang berakhir pertengahan Agustus lalu diperpanjang hingga November nanti.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000