logo Kompas.id
UtamaDepresiasi Rupiah Berhasil...
Iklan

Depresiasi Rupiah Berhasil Dilewati, Sentimen Positif Pun Muncul Lagi

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JZ7OyrIQdmYveFRViB91uSQF0Fs=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F69114812-4.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Gambar mata uang dollar AS menghiasi gerai penukaran valuta asing di Jalan H Agus Salim, Jakarta Pusat, Selasa (14/8/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Nilai tukar rupiah mendekati Rp 15.000 per dollar AS dalam satu pekan terakhir, terendah dalam tahun ini. Kendati demikian, depresiasi rupiah akibat gejolak perekonomian global berhasil dilewati. Kemampuan bertahan itu dapat memicu sentimen positif pelaku pasar bagi Indonesia.

Berdasarkan kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor), nilai tukar rupiah akhirnya kembali menguat menjadi Rp 14.884 per dollar AS, Jumat (7/9/2018). Dua hari lalu, rupiah sempat menyentuh Rp 14.927 per dollar AS (Rabu) dan Rp 14.891 per dollar AS (Kamis).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000