logo Kompas.id
UtamaMencintai Indonesia lewat...
Iklan

Mencintai Indonesia lewat Wisata

Oleh
Adi Prinantyo
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xMWxfRn2V-nIYreqmSrLCTEGPbA=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F20180907_092718-6.jpg
SITA NURAZMI MAKHRUFAH UNTUK KOMPAS

Pembuakaan Kompas Travel Fair (KTF) 2018 dibuka dengan tarian tradisional dari Jakarta, Makassar, Surabaya, dan Medan, Jumat (7/9/2018). Empat daerah asal tarian ini merupakan lokasi penyelenggaraan KTF secara serentak tahun ini.

JAKARTA, KOMPAS — Wahyu Handayani (33) mengunjungi Kompas Travel Fair 2018 untuk melihat destinasi wisata Indonesia, Jumat (7/9/2018). Walau di pameran yang berlangsung pada Jumat-Minggu, 7-9 September 2018, ini didominasi tawaran wisata ke luar negeri, ia tetap ingin berwisata di Indonesia bersama suami dan kedua anaknya.

”Kalau ke luar negeri, selain mahal, butuh persiapan lebih untuk membawa anak-anak. Selain itu, saya juga senang memperkenalkan Indonesia kepada anak saya,” kata Handayani yang antre membeli tiket Waterbom setelah membeli tiket liburan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000