logo Kompas.id
UtamaMasyarakat Antifitnah...
Iklan

Masyarakat Antifitnah Indonesia Melawan Berita Hoaks

Oleh
ADHI KUSUMAPUTRA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/W3K1O1U-N8xBjyKxv80eV2MtGq8=/1024x580/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F08%2Fhoaks.jpg
Kompas/Alif Ichwan

Sejumlah aktivis Masyarakat Antifitnah Indonesia membawa pamflet anti hoaks di area bebas kendaraan bermotor, Jakarta, beberapa waktu lalu.

JAKARTA, KOMPAS – Membasmi berita hoaks di era digital ini bukan perkara gampang. Perusahaan teknologi sebesar Facebook pun dianggap gagal memerangi hoaks. Di Indonesia, ada sebuah organisasi yang sejak setahun lalu terus berusaha memerangi hoaks demi menjaga persatuan bangsa.

Empat orang berjejalan dalam sebuah ruangan berukuran sembilan meter persegi di lantai dua sebuah freeware space, Mampang, Jakarta Selatan. Berbagai macam barang, mulai dari maneken hingga poster dan kardus tak terpakai dibiarkan tergeletak di pojok ruangan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000