logo Kompas.id
UtamaPBB Angkat Dua Perempuan...
Iklan

PBB Angkat Dua Perempuan Indonesia Jadi Pejabatnya

Oleh
Kris Razianto Mada
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/RHjIMWWOuR9hXvMWQ4w7BY681u0=/1024x1024/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F471142_getattachment8e0a07af-3e82-449b-ae4b-a83d6cea7cec462527.jpg
KOMPAS/MH SAMSUL HADI

Dua perempuan memotret plakat logo Perserikatan Bangsa-Bangsa di depan Gedung Markas Besar PBB di New York, Amerika Serikat, Minggu (17/9/2017) sore atau Senin pagi WIB.

JAKARTA, KOMPAS — Perserikatan Bangsa-Bangsa mengangkat Armida Alisjahbana dan Rahmawati Husein sebagai pejabatnya. Armida akan menjadi Sekretaris Eksekutif Komisi PBB Untuk Ekonomi dan Sosial wilayah Asia Pasifik. Adapun Rahmawati menjadi anggota Dewan Penasihat Badan PBB untuk Pendanaan Darurat.

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres mengumumkan penunjukan Armida pada pertengahan pekan ini. Armida akan menggantikan Shamshad Akhtar sebagai Sekretaris ESCAP. PBB belum memastikan kapan guru besar Universitas Padjadjaran itu akan mulai bertugas.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000