logo Kompas.id
UtamaPalestina Pertanyakan Rencana ...
Iklan

Palestina Pertanyakan Rencana Australia

Oleh
· 3 menit baca

Rencana Australia mengkaji pemindahan kedutaan besar mereka untuk Israel ke Jerusalem menuai kecaman. Sikap Australia itu bisa berdampak pada isu kerja sama ekonomi dan mengancam perdamaian.

JAKARTA, KOMPAS Indonesia dan Palestina mempertanyakan rencana Australia memindahkan kedutaan besar untuk Israel ke Jerusalem. Australia akan menanggung dampak serius jika mewujudkan langkah itu.

https://cdn-assetd.kompas.id/h4I4cvuEH8e8oKXyDutcqWZSOX8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2F71486705_1539705228.jpg
KOMPAS/KRIS RAZIANTO MADA

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dan mitranya, Menlu Palestina Riyad al-Malki, memberikan penjelasan tentang pertemuan mereka, Selasa (16/10/2018), di Jakarta. Selain membahas hubungan kedua negara, mereka juga menyoroti rencana Australia yang mempertimbangkan pemindahan kedutaan besarnya dari Tel Aviv ke Jerusalem.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000