logo Kompas.id
UtamaMengisi ”Indonesia” di Gedung ...
Iklan

Mengisi ”Indonesia” di Gedung Permufakatan

Oleh
Riana A Ibrahim dan Antony Lee
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4Bf8896n1R5Wfrzed2n-wbhSZ5M=/1024x684/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2F20180624kum10-2.jpg
Kompas

Replika kereta yang digunakan untuk membawa jenazah MH Thamrin dari rumahnya di Sawah Besar ke tempat pemakanan dipajang di Museum MH Thamrin, Jakarta, Minggu (24/6/2018).

Sepi. Itulah kesan pertama saat mengunjungi museum MH Thamrin di Jalan Kenari II Nomor 15, Jakarta, pertengahan Oktober lalu. Hari itu hanya ada beberapa petugas museum. Dari buku tamu, ada 954 pengunjung dari Januari hingga Juli 2018 atau rata-rata 136 pengunjung setiap bulan.

Di bagian dalam museum dipamerkan beragam peninggalan pahlawan nasional MH Thamrin. Di dalam museum ada replika sepeda, radio, alat kesenian Betawi, delman, dan belangkon. Ada juga foto-foto Thamrin berikut foto beberapa kongres yang pernah digelar di Batavia ataupun di gedung itu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000