logo Kompas.id
UtamaSeksualitas dan Kesejahteraan
Iklan

Seksualitas dan Kesejahteraan

Oleh
M Zaid Wahyudi
· 9 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9IOKpQGKOjpU3bSGmwDV5UxAkwU=/1024x551/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2Fkompas_tark_11171460_42_0.jpeg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Bayi yang baru dilahirkan berada di ruang bayi di Rumah Sakit Ibu dan Anak Kendangsari, Surabaya, Jumat (11/11/2011).

Menurunnya frekuensi seksualitas memang belum menjadi persoalan penting di Indonesia. Di luar persoalan kuatnya penabuan, situasi bisa dianggap wajar mengingat Indonesia saat ini masih berusaha menekan jumlah kelahiran. Namun, di sejumlah kota besar, isu itu harusnya mulai menjadi perhatian demi menjaga penduduk agar tetap tumbuh seimbang serta menjaga kesehatan dan kesejahteraan warga.

Turunnya frekuensi hubungan seksual masyarakat itu memang masih dugaan berdasarkan analisis sejumlah indikator hasil Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia 2017. Namun, pengalaman sejumlah warga perkotaan memang mengarah ke situasi tersebut. Beban kerja, tekanan ekonomi dan sosial, hingga kelelahan dan stres membuat sebagian masyarakat kurang memperhatikan aktivitas seksualnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000