logo Kompas.id
UtamaMerasa Nyawanya Terancam,...
Iklan

Merasa Nyawanya Terancam, Pengacara Asia Bibi Pergi ke Luar Negeri

Oleh
Elok Dyah Messwati
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ov5CDaN2Uf3PXvHkv3fw6wxZtVc=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2FPAKISTAN-RELIGION-COURT_72177223_1541165304.jpg
PHOTO BY ASIF HASSAN / AFP)

Mahasiswa Islami Jamiat Talaba (IJT), sayap partai politik Pakistan Jamaat-e-Islami (JI), berdemonstrasi sambil meneriakkan slogan-slogan menyusul keputusan Mahkamah Agung yang membebaskan dari tuduhan penistaan agama, di Karachi, Kamis (1/11/2018).

Pengacara dari Asia Bibi, perempuan yang dibebaskan dari tuduhan penodaan agama setelah dipenjara delapan tahun menanti hukuman mati, telah meninggalkan Pakistan. Menurut saudara laki-lakinya pada Sabtu silam, sang pengacara mengkhawatirkan keselamatan dirinya.

James Masih mengatakan pengacara Asia Bibi, Saiful Malook, meninggalkan Pakistan, tanpa memberikan rincian lebih lanjut. Telepon Malook dimatikan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000