logo Kompas.id
UtamaKuatkan Pelajaran Sejarah yang...
Iklan

Kuatkan Pelajaran Sejarah yang Kontekstual

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar / Ester Lince Napitupulu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bGj5L30lyZBpMhiEeG1l4J3hke8=/1024x682/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2FEB340D45-F188-06B5-1995C9852E90AEFD_1541544429-4.jpg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA (BAH)

Siswa SMPN 4 Surabaya mementaskan teaterikal kesejarahan berjudul "Pahlawan Tak di Kenal" saat berlangsung Sekolah Kebangsaan di Tugu Pahlawan, Surabaya, Kamis (25/10/2018). Sekolah Kebangsaan yang dilakukan disejumlah titik tempat bersejarah di Surabaya tersebut dilakukan untuk menyambut Hari Pahlawan.

JAKARTA, KOMPAS — Lingkaran setan pembelajaran sejarah harus segera diputus pada semua level pendidikan. Sejarah merupakan faktor penting pembelajaran identitas dan kecakapan untuk membangun bangsa. Menafikan sejarah berarti membangun tanpa konsep.

"Pembelajaran sejarah berhulu pada kecakapan literasi," kata dosen program studi Pendidikan Sejarah Universitas Negeri Jakarta Abrar ketika ditemui di Jakarta, Rabu (7/11/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000