logo Kompas.id
UtamaKawasan Berorientasi Transit...
Iklan

Kawasan Berorientasi Transit Poris Plawad Belum Dikerjakan

Oleh
PINGKAN ELITA DUNDU
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qZPXGEqshybQc1KlFto0LvXuXOk=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20180921_141310_1537532413.jpg
KOMPAS/AYU PRATIWI

Rancangan kawasan TOD yang direncanakan di Poris Plawad, Kota Tangerang.

TANGERANG, KOMPAS - Pembangun kawasan berorientasi transit di Terminal Poris Plawad, Jalan Benteng Betawi, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Banten, mundur dari rencana awal. Semula, peletakan batu pertama atau ground breaking direncanakan pada bulan Agustus. Akan tetapi, hingga Rabu (14/11/2018) belum ada kepastiannya.

Mundurnya pembangunan tersebut dikarenakan Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) belum mengantongi izin bangunan tinggi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000