logo Kompas.id
UtamaIndustri Pertahanan Menjadi...
Iklan

Industri Pertahanan Menjadi Fokus

Oleh
Rini Kustiasih
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AmV5V2Q18XbrN-o89mHK0fM-bHo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181107_PERTAHANAN_C_web_1541592782.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Kementerian Pertahanan (Kemenhan) Republik Indonesia kembali menggelar Pameran industri pertahanan Indo Defence 2018 Expo and Forum di JIExpo Kemayoran yang resmi dibuka pada , Rabu (7/11/2018). Indo Defence Expo and Forum 2018 diharapkan dapat memperkuat kolaborasi industri pertahanan dalam negeri Indonesia dengan industri pertahanan negara sahabat.

Kedua pasangan calon presiden menjadikan industri pertahanan sebagai salah satu perhatian dalam visi dan misi mereka.

JAKARTA, KOMPAS -  Upaya mengembangkan dan meningkatkan industri pertahanan dalam negeri menjadi fokus kedua pasangan calon presiden dan calon wakil presiden dalam program mereka. Kekuatan industri pertahanan dalam negeri guna memenuhi kebutuhan alat utama sistem persenjataan tentara dan kepolisian sama-sama menjadi ukuran kedua pasangan capres-cawapres dalam program pertahanan dan keamanan mereka.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000