logo Kompas.id
UtamaPerhatian Pemerintah pada...
Iklan

Perhatian Pemerintah pada Lansia dan Remaja Kurang

Oleh
M Zaid Wahyudi
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uti4qwM0bUWOpAfvne5vodyt7LM=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181120_114118_1542712893.jpg
YOLA SASTRA UNTUK KOMPAS

Sejumlah keluarga menikmati liburan di taman Cibinong Situ Plaza, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (20/11/2018). Derajat kesehatan keluarga akan menentukan kesehatan masyarakat dan bangsa. Karena itu, penguatan pembangunan keluarga bisa jadi penopang pembangunan kependudukan sesuai siklus hidup manusia.

Pembangunan kependudukan belum jadi perhatian banyak pemerintah daerah. Kalaupun ada, umumnya masih terfokus pada pembangunan ibu dan anak.

JAKARTA, KOMPAS - Seperempat penduduk Indonesia saat ini adalah remaja berumur 10-24 tahun. Sementara jumlah warga lanjut usia terus naik, khususnya di  daerah yang sudah memasuki bonus demografi. Meski demikian, perhatian pemerintah daerah pada dua kelompok populasi itu sangat terbatas.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000