logo Kompas.id
UtamaPenegakan Hukum Parkir Liar di...
Iklan

Penegakan Hukum Parkir Liar di Jakarta Lemah

Oleh
Dian Dewi Purnamasari
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yHiCVJsqk-fvvTpLuLfC4ccxtWs=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F20181214_PENGEROYOKAN_B_web_1544777139.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Juru parkir liar yang juga tersangka pengeroyokan terhadap anggota TNI di Ciracas, Jakarta Timur, ditunjukkan kepada wartawan saat konferensi pers di Markas Polda Metro Jaya, Jumat (14/12/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Dewan Transportasi Kota Jakarta mendesak Pemerintah Provinsi DKI untuk menindak tegas praktik parkir liar di Ibu Kota. Dewan transportasi itu menyebutkan, regulasi, pengawasan, dan penegakan hukum yang lemah membuat preman leluasa menarik parkir di tempat ilegal.

Ketua Dewan Transportasi Kota Jakarta (DTKJ) Iskandar Abubakar, Jumat (14/12/2018), mengatakan, penegakan hukum pernah ditegakkan di era pemerintahan sebelumnya. Pengendalian dilakukan untuk meningkatkan pendapatan daerah serta mencegah premanisme atas nama parkir liar.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000