logo Kompas.id
UtamaWaspada Cuaca Ekstrem...
Iklan

Waspada Cuaca Ekstrem Menjelang Libur

Oleh
Ahmad Arif
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5UheLTxx-YQ7LP3tocebn2rtfvU=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F2B47D7F0-5E5A-4765-A326-2831862DAFD6_1545052071.jpeg
KOMPAS/AHMAD ARIF

BMKG memperingatkan, cuaca ekstrem diperkirakan terjadi pada 20 dan 22 Desember, seiring dengan menguatnya aliran udara dingin dari Asia. Peringatan dini ini disampaikan Kepala Badan BMKG Dwikorita dan jajarannya di Jakarta, pada Senin (17/12). Kompas/Ahmad Arif

JAKARTA, KOMPAS—Intensitas hujan di Indonesia diperkirakan meningkat dan mencapai puncaknya pada Februari 2019. Sepekan ke depan, cuaca ekstrem diperkirakan terjadi pada 20 dan 22 Desember seiring menguatnya aliran udara dingin dari Asia.

Data Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), saat ini 77,4 persen wilayah Indonesia memasuki musim hujan dan akan berlangsung sampai akhir Maret 2019. ” Selama musim hujan, potensi bencana hidrometeorologi tinggi, khususnya daerah yang baru dilanda gempa karena banyak batuan rapuh. Jadi, warga perlu waspada longsor dan banjir bandang,” kata Kepala BMKG Dwikorita Karnawati di Jakarta, Senin (17/12/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000