logo Kompas.id
UtamaMenkes: Kesehatan Lingkungan...
Iklan

Menkes: Kesehatan Lingkungan Jadi Perhatian

Oleh
Mohamad Final Daeng
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vEHxeO1fFjALqZsDcSRoRBJYiy8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F20181223RZF28_web_1545582399.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Pantauan udara garis pantai di kawasan Banten yang terdampak tsunami dari pesawat Cessna 208B Grand Caravan milik maskapai Susi Air, Minggu (23/12/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Musibah tsunami tidak hanya memberikan dampak langsung kepada masyarakat, tetapi juga menyebabkan kerusakan dan pencemaran lingkungan. Hal itu memunculkan potensi ancaman kesehatan dan sumber penyakit bagi warga. Karena itu, Kementerian Kesehatan mengambil sejumlah langkah pencegahan.

Menteri Kesehatan Nila Moeloek mengingatkan warga terdampak tsunami di Banten agar memperhatikan kesehatan lingkungan. Hal itu menjadi penting supaya tidak memperburuk kondisi warga. ”Kita mencegah agar tidak terjadi penyakit yang bersumber dari lingkungan,” kata Nila dalam keterangan tertulisnya, Selasa (25/12/2018).

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000