logo Kompas.id
UtamaJet-jet Israel Mulai Gempur...
Iklan

Jet-jet Israel Mulai Gempur Suriah Pasca-keputusan Penarikan Pasukan AS

Oleh
Kris Mada
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NFQiKVkl1TBM2NwER6P6s9IO5mg=/1024x669/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FSyria-Israel_74106766_1545804423.jpg
SANA VIA AP

Potongan rekaman video menunjukkan rudal di atas Damaskus, Suriah, pada Selasa (25/12/2018) malam. Suriah menyebut jet-jet Israel, yang terbang di atas Lebanon, menembakkan sejumlah rudal ke Damaskus. Akibat serangan itu, tiga tentara Suriah terluka.

DAMASKUS, RABU — Militer Israel kembali melancarkan gempuran ke Suriah. Dari wilayah udara Lebanon selatan, jet-jet tempur Israel menembakkan rudal ke wilayah dekat Damaskus, ibu kota Suriah, menjelang tengah malam pada Selasa (25/12/2018). Ini merupakan gempuran pertama Israel ke Suriah setelah Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengumumkan penarikan mundur seluruh pasukan AS dari Suriah, 19 Desember 2018.

Media Lebanon melaporkan, pada malam itu pesawat-pesawat Israel terbang rendah di sana di wilayah udara Lebanon selatan. Lembaga Pemantau HAM Suriah (SOHR) menyebut jet-jet Israel menyasar tiga lokasi di Damaskus selatan. Di sana terdapat gudang senjata milik Hezbollah dan milisi Suriah yang disokong Iran.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000