logo Kompas.id
UtamaBadai Tropis Pabuk Memakan...
Iklan

Badai Tropis Pabuk Memakan Korban di Thailand

Oleh
RYAN RINALDY
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hdyu7U3ocOlZK2aKqs2gixMBDBQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20181229_AVONTUR_B_web_1546053427-1.jpg
KOMPAS/BUDI SUWARNA

Warga dan turis menunggu malam tiba di tepi Sungai Chao Phraya, Ayutthaya, Thailand, Kamis (22/11/2018). Foto sebagai ilustrasi berita. KOMPAS/BUDI SUWARNA

BANGKOK, JUMAT – Badai tropis pertama yang menghantam Thailand dalam tiga dekade terakhir menewaskan satu orang saat tiba di pantai bagian selatan negara itu, Jumat (4/1/2019) sore. Datangnya badai tropis Pabuk, yang diperkirakan bertahan hingga Sabtu (5/1/2019), juga memunculkan peringatan terkait risiko banjir bandang.

Badai tropis Pabuk menyulut ombak besar di Teluk Thailand dan muncul pertama kali di distrik Pak Phanang di Provinsi Nakhon Si Thammarat, yang terletak sekitar 800 kilometer di bagian selatan dari Bangkok.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000