logo Kompas.id
UtamaSetahun Terakhir, Penumpang...
Iklan

Setahun Terakhir, Penumpang Bandara Banyuwangi Tumbuh Pesat

Oleh
ANGGER PUTRANTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/N4UnP5GQSB5ShUcZ0VXRofefu5o=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F20180809043851_IMG_5148.jpg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Penumpang hendak memasuki pesawat Airbus milik Citilink di Bandara Banyuwangi, Kamis (9/8/2018). Citilink menjadi maskapai pertama yang membawa Airbus mendarat di Banyuwangi.

BANYUWANGI, KOMPAS — Dalam setahun terakhir, sejak Bandara Banyuwangi dikelola PT Angkasa Pura II, jumlah penumpang tumbuh hingga lebih dari 90 persen. Pertumbuhan tersebut diharapkan berdampak pada peningkatan ekonomi masyarakat setempat dari sektor pariwisata.

Bandara Banyuwangi merupakan salah satu dari 15 bandara yang pengelolaannya diserahkan Kementerian Perhubungan kepada PT Angkasa Pura I dan Angkasa Pura II. Adapun PT Angkasa Pura II mengelola Bandara Banyuwangi sejak 22 Desember 2017.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000