logo Kompas.id
UtamaSentimen Global Topang...
Iklan

Sentimen Global Topang Penguatan Rupiah dan IHSG

Oleh
Dimas Waraditya Nugraha
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/pdOQKxnl2PxfOEup-jwJwkOCsuA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190103_BANK_B_web_1546508163.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Petugas menghitung dollar AS di BNI Cabang Jakarta Pusat, Kamis (3/1/2019). Berdasarkan kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor), nilai tukar rupiah pada Kamis adalah Rp 14.474 per dollar AS. Nilai tukar ini melemah 9 poin dibandingkan dengan Rabu yang sebesar Rp 14.465 per dollar AS.

JAKARTA, KOMPAS — Sentimen positif dari luar negeri menjadi stimulus penguatan nilai tukar rupiah, baik di kurs acuan maupun di pasar tunai. Optimisme pelaku pasar pada awal tahun juga menopang pergerakan indeks harga saham gabungan atau IHSG di zona hijau.

Pada perdagangan Senin (7/1/2019), kurs acuan Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) berada di Rp 14.105 per dollar AS, menguat 1,71 persen dibandingkan posisi akhir pekan lalu. Sementara itu, di pasar tunai, pada pukul 10.09 WIB rupiah berada di level Rp 14.088 per dollar AS, menguat 1,24 persen dibandingkan akhir pekan lalu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000