logo Kompas.id
UtamaJokowi Andalkan Tim, Prabowo...
Iklan

Jokowi Andalkan Tim, Prabowo Sampaikan Sendiri

Oleh
Pradipta Pandu/Agnes Theodora Wolkh Wagunu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LBB9jiArNYVPf1uXLMxGBtuyb8M=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FDSC04798_1545214305.jpg
KOMPAS/PRADIPTA PANDU

Ketua KPU Arief Budiman (memegang mikrofon) memaparkan hasil rapat koordinasi dengan perwakilan tim kampanye kedua pasangan capres-cawapres tentang debat capres-cawapres di Kantor KPU, Jakarta, Rabu (19/12/2018).

JAKARTA, KOMPAS —  Setelah Komisi Pemilihan Umum batal memfasilitasi sosialisasi visi dan misi calon presiden-calon wakil presiden, setiap kubu calon memiliki strategi tersendiri untuk menyampaikan visi dan misi mereka kepada publik. Kubu Joko Widodo-Ma’ruf Amin akan mengandalkan tim suksesnya. Sebaliknya, di kubu kompetitor, Prabowo Subianto dan Sandiaga Salahuddin Uno sendiri yang akan memaparkannya.

Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Calon Presiden Nomor Urut 01 Joko Widodo-Ma’ruf Amin dari Partai Nasdem, Johnny G Plate, di Kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (7/1/2019), mengatakan, visi, misi, program kerja, dan gagasan dari Jokowi-Ma’ruf akan disampaikan langsung oleh TKN kepada publik.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000