logo Kompas.id
UtamaNiat Efisiensi Terhambat...
Iklan

Niat Efisiensi Terhambat Kemacetan

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rMKAwn2tx9VYKf-whHDQ_rI3yY4=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190110_121015_1547124525.jpg
ADITYA DIVERANTA UNTUK KOMPAS

Antrean truk saat bongkar muat di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Kamis (10/1/2019).

Pada akhirnya, reformasi logistik akan bermuara pada efisiensi. Tidak hanya soal kepraktisan sistem kepabeanan di pelabuhan, tetapi juga turut melibatkan perbaikan pada sektor yang fundamental. Salah satu hal fundamental tersebut adalah sistem infrastruktur jalan menuju kawasan industri.

Sistem jalur logistik yang teratur dan efisien belum terlihat setidaknya saat mengikuti perjalanan truk kontainer dari Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara menuju kawasan industri di Karawang Jawa Barat, Kamis (10/1/2019). Akses saat mulai memasuki pelabuhan menjelang pukul 12.00 WIB, sempat macet karena penumpukan truk menuju ke terminal untuk bongkar muat.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000