logo Kompas.id
UtamaIndustri MICE Masih Belum...
Iklan

Industri MICE Masih Belum Tergarap

Oleh
Maria Clara Wresti
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/x9tA2KBqbKAmMp1otIBCUCDesic=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190110_155646_1547197470.jpg
KOMPAS/M CLARA KOMPAS

Direktur Alcor Prime Jim Tehusijarana mengatakan potensi wisata MICE masih belum tergarap maksimal. Untuk itu, Alcor Prime akan menyelenggarakan Indonesia International MICE Expo 2019 pada 2-3 Mei 2019 di Kota Kasablanka, Jakarta Selatan.

JAKARTA, KOMPAS — Industri pariwisata sektor pertemuan, insentif, konferensi, dan pameran (meeting, incentive, conference, and exhibition/MICE) di Indonesia belum tergarap maksimal. Belum banyak acara MICE tingkat dunia diselenggarakan di Indonesia. Padahal, jika MICE digarap dengan lebih serius, devisa yang dihasilkan akan jauh lebih besar karena daya beli wisatawan MICE lebih kuat dibandingkan dengan wisatawan biasa.

”Wisatawan MICE mempunyai pengeluaran yang lebih besar dari wisatawan biasa. Mereka bisa berubah jadi wisatawan biasa sebelum dan setelah acara,” kata Direktur Alcor Prime Jim Tehusijarana dalam jumpa pers menjelang penyelengaraan Indonesia International MICE Expo (IIME) 2019 di Jakarta, Kamis (10/1/2019).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000