logo Kompas.id
UtamaRevolusi Industri 4.0 dan...
Iklan

Revolusi Industri 4.0 dan Perekonomian Indonesia

Oleh
Ari Kuncoro
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zw4QKJT2XgsIR5N2gUxhnNLWj3A=/1024x765/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F74552272_1547213886.jpg

Dalam pergaulan kaum milenial sekarang, ada istilah ”gaptek” atau gagap teknologi yang menggambarkan kegagapan banyak orang pada apa yang disebut sebagai Revolusi Industri 4.0.

Perkembangan teknologi informasi yang kemudian berwujud pada penggunaan gawai dan platform, seperti telepon pintar, teknologi informasi berbasis cloud,dan data analytic, telah melanda masyarakat, baik secara individu, kelompok, maupun secara institusi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000