logo Kompas.id
UtamaEkstrak Kunyit Terus Diteliti ...
Iklan

Ekstrak Kunyit Terus Diteliti untuk Penyembuhan Kanker Serviks

Oleh
Pascal S Bin Saju
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WRgGrmznHjYNQrhu4vH9JUHncpg=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190114_161025_1547469971.jpg
SUCIPTO UNTUK KOMPAS

Sigit Purbadi berfoto bersama istrinya seusai mempresentasikan disertasinya berjudul ”Efikasi Penambahan Biocurcumin (BCM-95) pada Terapi Kanker Serviks Jenis Karsinoma Sel Skuamosa Stadium IIIB: Uji Klinis Fase IIB” di FKUI, Jakarta, Senin (14/1/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Kurkumin, senyawa aktif  yang salah satunya didapat dari ekstrak kunyit, terus diteliti karena berpotensi sebagai obat kanker serviks. Meski penelitian belum menunjukkan hasil nyata klinis, kurkumin BCM-95 terbukti aman digunakan pada manusia.

”Penelitian kurkumin untuk obat antikanker tidak berhenti. Penelitian akan berlanjut dengan rekayasa teknologi yang membuat kurkumin dalam ukuran nano,” ujar Sigit Purbadi dalam presentasi disertasinya di Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Jakarta, Senin (14/1/2019).

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000