logo Kompas.id
UtamaCVR Bisa Ungkap Penyebab
Iklan

CVR Bisa Ungkap Penyebab

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wkLYBiPFXCydSX4O8r00KGbZXZc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F74649274_1547485732.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Panglima Komando Armada I Laksamana Muda TNI Yudo Margono menunjukkan perekam suara di kokpit (CVR) Lion Air PK-LQP setelah ditemukan penyelam Dinas Penyelamatan Bawah Air Koarmada I di perairan utara Karawang, Jawa Barat, Senin (14/1/2019). Pusat Hidrologi TNI AL bersama KNKT mencari CVR menggunakan KRI Spica-934 sejak Selasa pekan lalu.

Perekam suara di dalam kokpit atau cockpit voice recorder pesawat Lion Air JT-610 dengan registrasi PK-LQP ditemukan. Data dari CVR dapat mengungkap penyebab jatuhnya Lion Air.

JAKARTA, KOMPAS Tim Penyelam dari Komando Pasukan Katak dan Dinas Penyelam Bawah Air Armada I TNI AL menemukan CVR milik pesawat Lion Air JT-610 dengan nomor registrasi PK-LQP yang jatuh di perairan Karawang, Jawa Barat, 29 Oktober 2018. CVR ditemukan hari Senin (14/1/2019), pukul 09.18, di perairan Karawang. Penemuan CVR itu hasil dukungan kapal KRI Spica-934.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000