logo Kompas.id
UtamaTiga Kata Perlawanan dari...
Iklan

Tiga Kata Perlawanan dari Ramallah

Oleh
Kris Mada
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GvT1dpaWQV83X1u9ig29AUlygQ4=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2FPALESTINIAN-FASHION-ABUSE-CONFLICT_74664681_1547557370.jpg
ABBAS MOMANI / AFP)

Yasmeen Mjalli menjelaskan busana buatannya di butik BabyFist, Ramallah. Perlawanan terhadap pelecehan terhadap perempuan dan kampanye hak perempuan menjadi alasan utama Mjalli merancang aneka busana di butik itu.

Setiap perempuan Palestina harus berjuang dua kali untuk kemerdekaan negaranya dan dirinya. Yasmeen Mjalli (22) melakoni dua perjuangan itu melalui busana.

”Pendudukan merampas perasaan terkendali, maskulinitas yang akhirnya berdampak pada hak perempuan,” ujar lulusan sejarah seni itu.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000