logo Kompas.id
UtamaPenantian Panjang Keluarga...
Iklan

Penantian Panjang Keluarga Keraton Yogyakarta

Oleh
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bVvlayRyYlg69WP1ZPKSCE6sKsg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F74742005_1547821624.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Keraton Yogyakarta mendatangkan ahli restorasi karya seni dari Italia, Michaela Anselmini, untuk melestarikan sejumlah koleksi seni mereka.

Lukisan-lukisan berusia ratusan tahun tersimpan di Keraton Yogyakarta. Restorasi lukisan tua pernah dilakukan 30-40 tahun silam. Keluarga keraton menunggu waktu yang relatif lama, melakukan konservasi lukisan karena butuh tenaga ahli yang benar-benar profesional. Merestorasi lukisan demi sejarah, budaya, dan kepentingan keraton ke depan. Restorasi tidak akan menghilangkan keaslian sebuah lukisan.

Keraton Yogyakarta mencatat setidaknya terdapat 400 jenis koleksi karya seni yang tersimpan di keraton. Lukisan-lukisan itu sebagian besar adalah wajah Sultan Hamengku Buwono dari periode ke periode, lukisan tentang keraton, dan aktivitas keluarga keraton. Bukan hanya lukisan milik Raden Saleh Sjarif Boestaman, yang lebih populer disebut Raden Saleh, melainkan juga pelukis keraton lain.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000