logo Kompas.id
UtamaSistem Pajak Belum Berkeadilan
Iklan

Sistem Pajak Belum Berkeadilan

Oleh
Karina Isna Irawan
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zc4VTWFaZerMm4i5V87vr5-6yO8=/1024x1758/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190121-GKT-Penerimaan-Pajak-mumed_1548063885.png

JAKARTA, KOMPAS - Sistem pajak di Indonesia belum berkeadilan karena kebijakan dan administrasi yang ada belum mampu menjangkau potensi pajak secara optimal pada kelompok terkaya. Hal itu terlihat pada setoran Pajak Penghasilan (PPh) pengusaha jauh lebih kecil ketimbang PPh karyawan.

Berdasarkan data Kementerian Keuangan yang dikutip Kompas, Senin (21/1/2019), realisasi penerimaan PPh nonkaryawan, termasuk pengusaha, pada 2018 sebesar Rp 9,41 triliun. Penerimaan PPh itu tumbuh melambat dibandingkan 2017 menjadi 20,53 persen. Realisasi PPh nonkaryawan, termasuk pengusaha itu, jauh sekali di bawah PPh karyawan Rp 134,96 triliun dan PPh badan Rp 255,37 triliun.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000