logo Kompas.id
UtamaPelaksanaan Rekam Biometrik...
Iklan

Pelaksanaan Rekam Biometrik Resmi Ditunda

Oleh
Fajar Ramadhan
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/iXXqgrwNSqb8wTYj64lBng-hqZY=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2FA3C4785A-CC6F-4C85-BE68-17440C3EE3B9.jpeg
FAJAR RAMADHAN UNTUK KOMPAS

Petugas mengarahkan jemaah dalam memindai sidik jari untuk biometrik, beberapa waktu lalu.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah sepakat menunda pelaksanaan rekam biometrik bagi jemaah haji dan umrah sebagai syarat penerbitan visa haji. Selain untuk menjaga data kependudukan, perjanjian bilateral juga belum terjalin antara Pemerintah Indonesia dan Arab Saudi.

”Tidak akan dipakai pada ibadah haji tahun ini,” kata Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Zudan Arif Fakrulloh di Jakarta, Selasa (22/1/2019)

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000