logo Kompas.id
UtamaDampak Angin Kencang, 2 Orang ...
Iklan

Dampak Angin Kencang, 2 Orang Tewas

Oleh
Megandika Wicaksono
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/s9ySeYaLY41hiid4DnpGGgeg86E=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2FDampak-Angin-Kencang-1_1548227176.jpg
KOMPAS/MEGANDIKA WICAKSONO

Sebuah baliho pada bengkel motor ambruk, Rabu (23/1/2019) dini hari akibat angin kencang dan hujan deras di Ajibarang, Banyumas, Jawa Tengah.

CILACAP, KOMPAS – Hujan deras dan angin kencang melanda wilayah Jawa Tengah bagian selatan sejak Selasa (22/1/2019) malam hingga Rabu (23/1) siang. Akibatnya, seorang warga tewas karena tertimpa baliho di Kabupaten Banjarnegara dan seorang lainnya tewas tertimpa dahan pohon yang lapuk di Kabupaten Cilacap. Masyarakat diimbau mewaspadai cuaca buruk.

“Sejak kemarin memang hujan sepanjang hari disertai angin kencang. Namun, pada saat dahan pohon patah pada Rabu pagi, cuaca cerah. Selain karena sudah tua, mungkin juga pohon patah karena pelapukan akibat tidak langsung dari hujan serta angin,” kata Kepala UPT Wilayah Cilacap Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cilacap Andi Susilo, saat dihubungi dari Purwokerto.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000